Terkait Kasus MV Caledonian Sky, Himpunan Mahasiswa Raja Ampat di Jakarta akan Temui Kedubes Inggris
Sejumlah mahasiswa yang tergabung dalam Organisasi Kedaerahan HIMARA (Himpunan Mahasiswa Raja Ampat) Ciputat Jakarta, Tangerang Selatan mengatakan kejadian itu sangat memprihatinkan dan harus diselesaikan secara hukum.
