Prihatin Musibah KM Nggapulu, Marin Nusantara Desak Audit PT. Pelni
MN, Jakarta – KM. Nggapulu mengalami kebakaran yang terjadi pada Senin, 5 Agustus 2024. Peristiwa yang berlangsung sekitar pukul 17.00…
KFC Express Cantika Lestari 77 Tenggelam, Segudang Keganjilan Masih Tersisa
Jakarta (Maritimnews) – Tragedi kembali terjadi pada moda angkutan laut. Kapal Ferry Cepat Express Cantika Lestari 77 (KFC Express…
Mengupas Integrasi Layanan Jasa Angkutan Perairan dan Perpajakannya
Oleh: Dr Dayan Hakim NS* Bisnis di pelabuhan itu ribet katanya. Semua perlu ijin ini dan itu. Mau…
Solusi Maksimalkan Potensi Tangkap Lestari, KKP Izinkan Kapal Ikan Eks Asing Beroperasi Kembali
Dalam Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 27 Tahun 2021 tentang Penyelenggaraan Bidang Kelautan dan Perikanan yang merupakan aturan turunan dari UU Cipta Kerja, Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mengizinkan kapal ikan buatan luar negeri alias kapal ikan eks asing kembali beroperasi di Indonesia.
Strategi Penguatan Transportasi Laut, Pemerintah Disarankan Perkuat Program Tol Laut dan Penerapan NLE
MN, Jakarta – Dibandingkan negara lain di Asia seperti Jepang, Singapura, Malaysia, Thailand, maupun Vietnam, biaya logistik di Indonesia masih…
Perkuat Kerjasama Hidrografi Regional, Pushidrosal Hadiri 19th NIOHC di Oman
Sebagai langkah memperkuat kerjasama bidang hidrografi di kawasan Samudera Hindia, Indonesia turut mengirimkan delegasinya menghadiri konferensi regional Samudera Hindia bagian Utara, 19th North Indian Ocean Hydrographic Commission Conference (NIOHC) di Muscat Oman, Selasa (26/3).
Songsong Badan Klasifikasi Kelas Dunia, BKI Gelar Workshop Keselamatan Industri Maritim
Sebagai upaya sosialisasi keselamatan maritim serta langkah memperkenalkan diri kepada masyarakat luas, PT. Biro Klasifikasi Indonesia / PT. BKI (Persero) menggelar Workshop Keselamatan Industri Maritim bagi para insan media informasi di Graha BKI Lantai 8, Tanjung Priok, Jakarta Utara, Selasa (26/2).
Wujud Komitmen Utamakan Keselamatan, PT. DLU Lakukan Sosialisasi di Tanjung Perak
PT Dharma Lautan Utama (PT. DLU) terus melakukan peningkatan keselamatan pelayaran kepada para penumpang moda transportasi laut yang ada di negeri ini. Bersama beberapa pemangku kepentingan lain di Pelabuhan Tanjung Perak Surabaya seperti Kantor Otoritas Pelabuhan Tanjung Perak, Pelindo III, Kantor Kesyahbandaran Utama Pelabuhan Tanjung Perak, serta beberapa institusi lainnya, PT DLU mengadakan sosialisasi keselamatan pelayaran di Terminal Penumpang Gapura Surya Nusantara, Rabu (12/12).
